kamarkecil

Archive for Juni 2004

-dimuat Media Indonesia 8 Juni 2004-

KEHENINGAN menyergap ketika menelusuri jalan setapak dari tanah yang bercampur dengan kerikil. Beberapa orang turis tampak sibuk memotret dan beberapa kali terlihat keluar masuk rumah penduduk yang berjejer berhadapan di sisi kanan dan kiri.

Inilah pemandangan yang rutin di desa adat Tenganan Pagringsingan di Kecamatan Karangasem, Kabupaten Karangasem, sekitar 85 kilometer sebelah timur Denpasar.

Sepanjang jalan setapak, memang terdapat ratusan rumah berderet berimpitan. Hampir semua bangunan terbuat dari batu bata merah atau batu kali yang ditambal dengan tanah. Pintu masuk rumah penduduk itu sempit, hanya berukuran satu orang dewasa, dan bagian atas pintu menyatu dengan atap rumah yang terbuat dari rumbia.

Di tengah-tengah pelataran desa terdapat puluhan bangunan serupa bale-bale panjang. Bangunan tersebut dijajar simetris dengan rumah-rumah penduduk dan difungsikan sebagai sarana upacara adat masyarakat setempat.

Baca entri selengkapnya »


if (WIDGETBOX) WIDGETBOX.renderWidget('f7506fb9-0736-4d9f-b97e-86fa89449348');Get the Bali Blogger Community widget and many other great free widgets at Widgetbox! Not seeing a widget? (More info)

a

slide

Juni 2004
S S R K J S M
 123456
78910111213
14151617181920
21222324252627
282930  

Blog Stats

  • 141.172 hits